Snack Australia yang sudah Mendunia dan Wajib Dicoba
Snack Australia yang sudah Mendunia – Negara yang dijuluki sebagai Negeri Kanguru ini memiliki pesona alam yang membuatnya menjadi salah satu negara yang tak pernah sepi peminat termasuk bagi warga Indonesia. Namun bukan itu satu-satunya daya tarik negara Australia. Jika kamu berlibur ke Australia pastikan untuk mengunjungi 7 tempat wisata terkenal di Australia dan juga membeli beberapa oleh-oleh khas Australia yang sayang kalau dilewatkan begitu saja. Meski telah banyak orang Indonesia mengunjungi negeri yang terkenal dengan binatang endemiknya seperti kanguru dan koala yang sekarang sudah bisa dikunjungi di Melbourne Zoo.
1. Vegemite
Vegemite merupakan salah satu makanan khas Australia yang terbuat dari campuran ekstrak ragi, sayuran, dan rempah-rempah. Teksturnya yang pekat membuat vegemite sangat cocok untuk dijadikan sebagai olesan roti untuk menu sarapan atau makan malam. Vegemite juga sering digunakan sebagai pengganti MSG yaitu dengan cara melarutkan ke dalam air untuk dijadikan bumbu masakan.
Baca Juga : Makanan Khas Jerman yang Cocok Untuk di Makan
2. Milo
Milo sendiri merupakan salah satu produk yang juga banyak dijual dan beredar luas di berbagai negara. Namun pada kenyataannya milo memiliki rasa dan ciri khas tersendiri di setiap negara, termasuk Australia. Milo sebenarnya adalah produk dari Australia sehingga bukan hal asing apabila produk yang satu ini sangat cocok dijadikan oleh-oleh.
3. Muesli
muesli adalah salah satu makanan yang juga tak boleh dilewatkan. Selain karena kaya varian rasa, harga muesli juga lebih murah dibandingkan kamu beli di Indonesia, yang mungkin juga cukup sukar didapat. Makanan ini mungkin sebenarnya adalah milik Jerman
4. Coklat Tim Tams
Satu lagi snack Australia yang tidak asing bagi warga Indonesia. Tim tam sudah banyak beredar di Indonesia sejak bertahun-tahun silam. Namun seperti milo, tim tam asli Australia memiliki rasa yang khas, berbeda dari negara-negara lain termasuk Indonesia.
5. Coklat Haigh’s
coklat Haigh yang merupakan produsen coklat tertua di Negeri Kanguru. Produk coklat paling terkenal yang diproduksi oleh Haigh adalah cokelat frogs dan freckles. Coklat ini bisa dibilang ramah di kantong, tetapi Haigh juga memproduksi coklat yang juga bertarif lebih mewah. Coklat Haigh’s diproduksi secara manual, bercita rasa unik dan memiliki banyak penggemar karena dicampur dengan jamur truffle slot kamboja.